belajar java dan tutorial netbean

tutorial java, contoh aplikasi dengan netbean

a

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.

PROGRAM LUAS PERSEGI DENGAN JAVA

PROGRAM LUAS PERSEGI DENGAN JAVA
Seperti artikel sebelumnya, saya akan memberikan bahasan tentang bagaimana pengimplementasi rumus matematika dalam java, yaitu membuat program penghitung luas persegi dengan java. Luas persegi tersebut, kita sama – sama tahu bagaimana rumusnya, yakni “s²“. Dalam java kita akan implementasikan rumus tersebut seperti source code di bawah ini :

/**
*
* @author Goes Redy
*/
public class LuasPersegi {
public static void main(String[] args) {
System.out.println("Program untuk menghitung luas persegi :");
String sisi = "";
sisi = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan sisinya : ");
int s=Integer.parseInt(sisi);
System.out.println ("Sisinya = "+(s));
System.out.println ("Luasnya = "+(s*s));
}
}



Penjelasan :


Di sini terdapat import javax.swing.*; karena di bawahnya akan dilakukan proses permintaan data sisi = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan sisinya : ");. Rumus matematikanya ada pada System.out.println ("Luasnya = "+(s*s));. Dalam java ditulis (s*s) karena s² tidak dikenal oleh java.


Hasil :
tampilan

PROGRAM LUAS PERSEGI DENGAN JAVA
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori study kasus dengan judul PROGRAM LUAS PERSEGI DENGAN JAVA. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://mbahjava.blogspot.com/2014/01/program-luas-persegi-dengan-java.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Minggu, 19 Januari 2014

Belum ada komentar untuk "PROGRAM LUAS PERSEGI DENGAN JAVA"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.